LYRICSRP.COM – Benarkah Trading Forex Adalah Judi, Salah satu isu juga yang membuat trading Forex itu memiliki nama buruk adalah soal anggapan bahwa trading Forex adalah judi. Banyak yang menyamakan trading Forex itu sama dengan judi, karena menggunakan konsep perkiraan dan juga tidak memiliki wujud saat transaksi. Nah kami akan coba jelaskan mengenai perbedaan trading Forex dan menjelaskan trading Forex bukan judi.
Konsep Dasar Trading Forex
Secara mendasar konsep dari Trading Forex itu adalah kita membeli satu aset dan kemudian menjualnya kembali pada satu waktu. Dan jelas disini bahwa ada transaksi pembelian dan juga transaksi penjualan kembali satu aset oleh para trader di waktu tertentu. Dan nilai dari Aset ini pun tidak berjalan sesuai aturan broker, akan tetapi sesuai supply demand yang ada di dunia.
Alasan mengapa dalam trading Forex itu tidak ada wujud aset yang dibeli adalah karena ini dilakukan secara online dan dengan konsep penitipan pada broker. Jadi tidak seperti judi yang memang tidak ada wujud aset yang dibeli, karena memang ini tidak kita pegang namun dititipkan pada broker. Jelas sekali kalau secara konsep dasar pun berbeda.
Perbedaan Trading Forex Dengan Judi
Tentunya ada beberapa perbedaan lain antara judi dengan trading Forex yang membuat keduanya memang sangat berbeda. Dan pada kesempatan kali ini kami akan coba jelaskan apa saja sih perbedaannya yang membuat Anda jadi bisa lebih jelas memahaminya.
- Perbedaan yang paling pertama itu sangat jelas adalah soal kontrol dari uang yang Anda masukkan, di mana kalau judi Anda tidak ada kontrol uang. Saat trading Forex itu ada kontrol Anda untuk kapan menarik uang Anda dan kapan Anda akan menahannya sampai keuntungan tertentu. Jadi belum tentu uang Anda hilang semuanya, bisa jadi hilang sebagian karena memang kerugian fluktuasi nilai aset.
- Perbedaan yang kedua adalah soal strategi, di mana ada strategi khusus dalam Forex dengan perhitungan tren pasar. Jadi pernyataan trading Forex adalah judi itu sebenarnya tidak tepat.
Demikian tadi bahasan kita mengenai Benarkah Trading Forex Adalah Judi, Semoga bermanfaat.
Originally posted 2022-04-24 14:29:55.